Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

Pelajaran Hidup Dari Membina Pramuka

Sejak kecil, gua hobi nonton film silat. Bukan hanya karena gebuk-gebukannya seru, tapi juga karena film silat itu punya banyak pesan moralnya. Salah satu pesan moral yang gua tangkap dari film-film silat yang gua tonton adalah "Setiap perbuatan baik pasti akan dibalas dengan kebaikan, dan setiap perbuatan jahat pasti akan mendapat ganjaran yang setimpal" Percaya ga percaya, prinsip inilah yang menjadi pegangan gua di masa-masa sekolah dulu. Waktu SD, gua sering dibully, tapi gua jarang ngebales. Takut? Ada lah, tentunya. Tapi selain itu, gua juga percaya bahwa para bully itu suatu hari akan mendapat ganjaran yang setimpal atas perbuatan-perbuatan buruk yang mereka lakukan terhadap gua. Selain itu, prinsip lain yang patut dicontoh dari para ksatria di film-film silat adalah...mereka bertanggung jawab dan berpegang teguh pada janji mereka. Kalau mereka udah janji mau melakukan sesuatu, sesulit apapun, pasti akan mereka lakukan sampai tuntas. Menurut gua, kalo seorang cowo bi

Mantan Sahabat

Jika hidup diibaratkan sebagai sebuah perjalanan, tentunya di sepanjang perjalanan ini kita akan bertemu banyak orang. Ada yang datang dan kemudian menjadi teman seperjalanan kita selama bertahun-tahun setelahnya. Ada yang hanya berpapasan dengan kita sekejab, dan kemudian menghilang begitu saja tanpa kabar. Ada juga yang meskipun hanya singgah untuk sejenak, kemudian pergi dan meninggalkan jejak mereka di hati kita. Orang-orang yang meninggalkan jejak di hati kita inilah yang mungkin sering kita sebut sebagai "mantan" Ada mantan pacar, mantan teman sekelas, mantan teman sejawat, mantan boss, mantan pegawai, mantan sopir, dan aneka mantan-mantan lainnya. Tapi menurut gua, di antara semua mantan-mantan itu, tidak ada yang keberadaannya lebih menyakitkan daripada seorang "mantan sahabat" Ada berbagai macam alasan mengapa seorang "sahabat" bisa berubah menjadi "mantan sahabat". Dalam kasus gua pribadi : - ada yang lost contact karena dia pindah ke

Tips-Tips Mendapatkan Beasiswa ke China

Waktu gua kecil dulu, gua paling males kalo disuruh les Mandarin. Seriusan. Selain susah ngafalin nadanya, bentuk tulisannya yang kayak cacing itu beneran sukses bikin gua sakit kepala. Jadi, meskipun udah dipaksa les selama 3 tahun sewaktu di bangku SD, pada akhirnya cuma sedikit banget yg nempel di kepala gua. Dan sewaktu gua masuk kuliah, yang tersisa di kepala gua cuma satu kalimat "Wo ai ni" saja, sisanya hilang tanpa bekas. Gua pikir...ah buat apa belajar Mandarin? Ga ada gunanya. Lebih baik belajar Bahasa Inggris aja, toh katanya Bahasa Inggris itu bahasa internasional kan? Seumur hidup gua ga pernah terpikir bahwa suatu hari nanti bakal kuliah, apalagi kerja di China. Tapi ya hidup manusia ga ada yg tau. Kalo kalian adalah pembaca setia blog gua, pasti udah ga asing sama kisah gua mengejar cinta sampai ke China donk? Ya, tahun 2011-2013 silam, gua mengalami kisah cinta terhebat di dalam hidup gua.  Awalnya gua sekolah ke China cuma demi mengejar cinta, eh siapa yang

Arti Sebuah Nama

29 tahun yang lalu, saat seorang bayi ganteng lahir ke dunia, orangtuanya memilih untuk menamakan bayi itu "Keven" . Dari mana sih asalnya nama "Keven" itu? Pada tahun 1980an, nama "Kevin" masuk ke dalam top 20 favorit first name untuk anak laki-laki di Inggris. "Kevin" berasal dari bahasa Irish kuno, " Cóemgein"  yang artinya  handsomely beloved . Sementara nama "Kevin" sendiri pada saat itu sering diasosiasikan kepada Saint Kevin yang kemudian mengandung arti  kind, honest, and handsome . "Keven" adalah "Kevin" dalam bahasa/aksen Belanda. Kata mama gua, waktu gua lahir, nama "Kevin" dan "Stephanie" adalah dua nama yang paling populer untuk bayi. Nah supaya gua ga jadi  just another Kevin  di dunia, mama gua memilih untuk kasih gua nama "Keven" Memang bukan nama yang lazim di Indonesia, tapi berkat mama gua,  sepanjang gua sekolah dari TK sampe kuliah, Im the only Keven aroun