Langsung ke konten utama

VOTING Pemenang Giveaway Emotional Flutter 2014



Thank you buat semua peserta yg udah ikutan giveaway "Selfie Competition" Emotional Flutter 2014. Total pesertanya ada 14 orang, ga banyak memang. Kenapa sebabnya?

Beberapa pembaca curhat ke gua, mereka ga berani ikutan karena salah satu syarat selfienya adalah "GIGI HARUS KELIATAN" Akibat syarat ini, jadinya mereka ga bisa selfie ala duckface atau gaya sok cool yg udah jadi trademarknya anak muda sekarang, mati gaya ceritanya sih. Tapi emang ini tujuan lomba Selfie yg gua adain.

Sesuai dengan tema lomba ini yaitu "What Makes Me Special", gua memang bukan mau liat foto foto editan super keren ala artis, tapi gua mau liat, siapa aja sih yg cukup pede dan berani untuk bisa tampil apa adanya, tanpa dibuat-buat. Dan karena itulah, gua salut sama 14 orang yg dengan penuh percaya diri ikutan lomba selfie ini. Mereka yg aslinya cantik-cantik dan ganteng-ganteng, rela ga jaim untuk foto dengan tampang gokil. Dan karena itulah, semuanya gua lolosin masuk ke tahap 2 ini. Sekali lagi, standing applause untuk kalian semua =)

Dua di antara 14 peserta di bawah ini mungkin beberapa tahun yg akan datang baru akan sadar bahwa mereka disertain ke dalem lomba ini oleh orang tua mereka wkwkwk. Jujur, awalnya gua sempet bingung, mereka berdua boleh ga ya disertain ke dalam lomba ini karena yg namanya bayi kan ga mungkin foto diri mereka sendiri sementara salah satu syarat dari lomba ini adalah harus foto diri sendiri hasil jepretan sendiri. Setelah diskusi dengan beberapa sahabat, akhirnya gua putusin bahwa Melodi dan Adi Pradana fotonya akan tetep gua pajang dan keputusannya gua serahin ke tangan pembaca. Yg ngerasa kalo foto mereka bukan hasil jepretan sendiri dan karenanya ga boleh ikutan, ya ga usah vote buat mereka. Yg ngerasa bahwa mereka juga berhak dikasih kesempatan unjuk gigi dalam lomba ini, silakan vote =)

Tahap 2 ini adalah tahap voting untuk menentukan siapa yg berhak mendapatkan hadiah giveaway ini. DUA ORANG pemenang yg mendapat voting terbanyak, masing-masing akan mendapatkan satu buah "Tongkat Narsis" Monopod dari China. 

Yuk kita lihat, siapa aja 14 peserta yg berhasil lolos ke tahap 2 ini :

1. Susan
http://moocensusan.blogspot.com/2014/07/kasihnya-cukup-buatku-so-special.html


2. M Mahfuzh Huda
http://proandroidphoto.blogspot.com/2014/07/laugh-and-more-laughter-in-my-life.html


3. Adelia Melodi Tirza
http://meloditirza.blogspot.com/2014/07/melodi-selfie-usia-dini.html


4. Zulfa Nurul A
http://zoellula.blogspot.com/2014/07/selfie-cial.html


5. Cella
http://sleepykelincikecil.blogspot.com/2014/07/freak-is-another-word-for-special.html


6. Riska


7. Asy-syifaa Halimatu Sa'diah
http://kak-bi.blogspot.com/2014/08/narsis-demi-tongsis.html


8. Andrian
http://priesticious.blogspot.com/2014/08/menuju-ganteng-2015.html


9. Immanuel Lubis
http://immanuels-notes.blogspot.com/2014/08/si-nuel-menjawab-soal-selfie.html


10. Ranii Novariany
http://www.novariany.com/2014/08/aku-spesial-karena-aku-beranii.html


11. Adi Pradana


12. Sari Multi


13. Irene Christa
http://i-renesia.blogspot.com/2014/08/selfie-maniac.html


14. Intan Novriza Kamala Sari
http://goresanpemenang.blogspot.com/2014/08/narsis-meringis-demi-si-tongsis.html


BONUS : 
Sang empunya blog juga mau ikutan nampang wkwk


Gimana cara votingnya? 
Langsung aja pilih nomornya lewat widget di bagian kanan blog ini.
Pilih no 1-14, satu orang cuma bisa pilih sekali =)

Lokasi voting di halaman postingan

Lokasi voting di halaman utama blog


Buat para peserta, kalian juga boleh minta dukungan dengan cara apapun. 
Share postingan lomba ini di FB, Twitter, Blog, Ask.FM, Line, BBM, forum, dll semua boleh, sesuai kreativitas dan koneksi masing-masing.

Buat temen-temen pembaca yg ga ikutan lomba ini, tolong berbaik hati bantuin vote buat mereka ya. Ga sampe 30 detik kok votingnya, gampang banget.

Deadline voting ini adalah : Senin, 1 September 2014, jam 23:59.
Pengumuman pemenang : 7-8 September 2014

Good luck! Selamat berjuang!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

5 Kuliner Khas Tiongkok Yang Wajib Kamu Coba

Kalo denger kata "Chinese Food" , makanan apa sih yang terlintas di otak kalian? Pasti ga jauh-jauh dari Cap Cay, Dim Sum, Bubur Pitan, Ayam Kuluyuk, Nasi Campur, atau Ambokue. Iya kan? Dari kecil gua hobi banget makan Chinese Food, maklum, dari kecil lidah gua memang udah dimanjakan oleh masakan-masakan ala Chinese super enak buatan kakek-nenek dari keluarga bokap dan nyokap. Makanya, waktu gua berangkat kuliah S2 ke China tahun 2012 silam, soal makanan adalah hal yang paling tidak gua khawatirkan. Ah, toh gua keturunan Tionghoa ini, tiap hari harus makan Chinese Food pun gak masalah. Siapa takut? Tapi ternyata gua salah. Ternyata Chinese Food di daratan China BERBEDA JAUH dengan Chinese Food di Indonesia. Seriusan, terlepas dari perbedaan jenis daging yang dipakai (di sini kebanyakan memang pake daging babi), gua menemukan bahwa di China ini jarang banget ada masakan Chinese seperti yang biasa kita temukan di Indonesia. Jangankan Dim Sum, masakan rumah kayak Cap Cay, Ayam

How To Survive in Harbin

Berhubung di post yg sebelumnya banyak yg komen soal ketertarikan mereka untuk pergi ke Harbin dan bagaimana cara survive di sana, makanya di post kali ini, sebelum gua lanjutin cerita tentang petualangan gua di Harbin, gua mau cerita dulu tentang bagaimana persiapan gua untuk pergi ke Harbin dan hal2 apa saja yg harus diperhatikan di saat kita akan pergi ke tempat yg temperaturenya jauh di bawah nol seperti Harbin. Semoga tips2 ini berguna bagi temen2 yg berminat untuk pergi ke Harbin, Kutub Utara, Siberia, atau tempat2 super dingin lainnya di dunia, hehehe. Kapan waktu yg baik untuk pergi ke Harbin? Ice and Snow Festival di Harbin tiap tahunnya dimulai pada awal bulan Januari dan berlangsung selama sekitar satu bulan, dan pada umumnya berakhir sebelum Spring Festival / Chinese New Year yg jatuh sekitar awal bulan Februari. Jadi, bulan Januari, adalah saat yg paling tepat untuk pergi ke sana. Tapi inget, bulan Januari adalah bulan PALING DINGIN di Russia dan China Utara. Banyak orang

Kopdar Manis Bareng Safira Nys

Minggu lalu, waktu reunian sama temen sekampus, pernah ada satu orang yg nanya ke gua "Ven, lu ngeblog teh rasanya udah lama ya?" "Iya, dari tahun 2010, berarti ga kerasa udah 7 tahun nih gua serius ngeblog" "Kok lu bisa tahan sih? Emang apa serunya ngeblog?" Jawaban dari pertanyaan dia itu ga cukup gua jawab pake satu atau dua kalimat saja. Kalo mau dibahas secara mendetail, mungkin bisa dijadiin tesis setebal 100 halaman bolak balik dan berisi 60.000 kata. Ngeblog itu BANYAK BANGET manfaatnya kalo buat gua. Memang, sampe sekarang gua masih belum bisa punya penghasilan dari ngeblog, tapi ngeblog ngasih gua banyak manfaat yg ga bisa dinilai pake uang. Salah satunya manfaat utama yg mau gua bahas di postingan kali ini adalah...ngeblog ngasih gua kesempatan untuk kenalan dengan banyak orang-orang hebat. Salah satunya adalah...Syifa Safira Shofatunnisa (semoga gua kaga salah nulis namanya) aka Safira Nys , atau biasa gua panggil "Nisa" Gua pertama k